Monday, July 24, 2017

Wanita Wajib Baca !! 4 Kebiasaan Sering Di Sepelekan Ini Ternyata Bisa Buat Payudaramu Kendur Loh..

Wanita Wajib Baca !! 4 Kebiasaan Sering Di Sepelekan Ini Ternyata Bisa Buat Payudaramu Kendur Loh..

Wanita Wajib Baca !! 4 Kebiasaan Sering Di Sepelekan Ini Ternyata Bisa Buat Payudaramu Kendur Loh..



Memiliki payudara yang kencang dan berisi menjadi dambaan bagi setiap perempuan. Namun berbagai proses hidup membuatnya penampilannya menjadi tak seindah dulu.

Memiliki bayi, menyusui, dan bertambahnya usia, semua berkontribusi pada hilangnya elastisitas kolagen. Jaringan ikat di bawah kulit yang hilang ini akan membuat payudara menjadi lebih kempis. Bentuk payudara juga tergantung pada genetika. Jika ibu kamu memiliki sepasang payudara yang bentuknya turun, kamu mungkin cenderung untuk memiliki bentuk yang sama.

Selain kondisi alami, beberapa kebiasaan sehari-hari ternyata juga memberi dampak pada bentuk payudara. Melansir prevention, studi UCLA baru-baru ini menemukan bahwa jaringan payudara menua lebih cepat dua sampai tiga tahun dibanding bagian tubuh lainnya. Karena itu, sebaiknya kita menghindari 4 kebiasaan yang dapat membuat bentuk payudara menjadi turun Seperti berikut ini :

1. Diet yoyo
Diet yoyo adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan naik turunnya berat badan seperti gerakan Yoyo setelah sebuah program diet. Setelah selesai program diet berat badan turun cukup signifikan tetapi seiring dengan berjalannya waktu maka berat badan akan kembali naik dan bahkan lebih tinggi daripada berat badan sebelumnya.Diet yoyo yang menyebabkan berat badan naik turun dalam waktu singkatakan ini ternyata berpengaruh pada jaringan payudara. Setiap kali berat badan kamu naik lalu turun lagi dengan cepat, jaringan payudara menjadi lebih kendur, kata Michael Edwards, MD, seorang ahli bedah payudara dan presiden dari American Society for Aesthetic Plastic Surgery.

2. Merokok
Meski terdengar aneh, ternyata kebiasaan merokok bisa membuat payudara kendur. "Setiap jumlah rokok melemahkan usia kulit dengan mengurangi suplai darah ke permukaan kulit," kata Edwards. Hal ii mau tidak mau akan mengurangi keelastisitasan kulit sehingga menjadi kendur.

3. Tidak memakai tabir surya
Biasanya kita akan berfokus mengenakan tabir surya hanya untuk wajah. Padahal hal yang sama juga bisa berlaku untuk payudara kita. Membiarkan wajah Anda terekspos sinar UV tanpa tabir surya dapat menyebabkan keriput dini. Dan hal itu juga menjadi efek yang sama pada payudara dengan merusak kolagen, kata Edwards.

4. Menggunakan bra yang salah
Biasanya saat berbelanja para perempuan sering kali dibuat salah fokus dengan bentu dan harga bra. Padahal bisa-bisa kita salah memilih bra yang tidak mendukung bentuk dan berat payudara. Mengenakan bra yang sesuai ukuran dan aktivitas adalah sesuatu yang sangat penting. Apa lagi jika kamu adalah orang yang aktif secara fisik. "Semakin sering payudara terpental, misal saat berlari, semakin stres kulit dan kolagen payudara," ujar Edwards. Pakailah bra khusus olahraga saat kamu beraktivitas fisik, misalnya saat berlatih di gym.

Semoga Bermanfaat


Related Posts

Wanita Wajib Baca !! 4 Kebiasaan Sering Di Sepelekan Ini Ternyata Bisa Buat Payudaramu Kendur Loh..
4/ 5
Oleh