Hmmm, Mana yang Paling Baik Ya, Minum Air Putih Hangat Atau Dingin ? Ini Ternyata yang Paling Bermanfaat Untuk Kesehatan !!
Air putih merupakan minuman yang paling baik untuk dikonsumsi. Tapi menurut kalian lebih baik yang mana? Air putih dingin atau hangat?
Karena air memang merupakan kebutuhan yang sangat penting untuk kelangsungan hidup manusia. Dari segi kesehatan, air memiliki banyak pernana penting bagi tubuh. Terutama dalam membantu proses dan fungsi penting dalam tubuh.
Kekurangan air putih akan menyebabkan dehidrasi dan penyakit lainnya. Itulah alasan kenapa minum air putih sangat penting untuk kesehatan. Namun banyak juga orang yang bertanya-tanya manakah yang terbaik untuk dikonsumsi. Apakah air dingin atau air hangat.
Karena kebanyakan orang memilih untuk mengkonsumsi air dingin dengan alasan lebih menyegarkan. Apalagi jika diminum pada siang hari yang terik.
Tapi tahukah kamu kalau ternyata minuman hangat lah yang lebih baik untuk dikonsumsi. Hal ini seperti yang dilansir TribunStyle.com dari The Health Site.
Berikut manfaat yang diperoleh dari minum air putih hangat:
- Air hangat memiliki kemampuan untuk meringankan rasa sakit di tubuh. Terutama yang berhubungan dengan pembengkakan di tenggorokan.
- Minum segelas air hangat di pagi hari merupakan cara yang baik untuk merangsang pergerakan usus yang bisa memudahkan proses buang air besar.
- Selain itu minum air hangat akan meningkatkan sirkulasi darah. Karena minum air hangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan pencernaan
Sehingga dari penjelasan tersebut bisa disimpulkan bahwa minum air hangat lebih bermanfaat untuk tubuh dibandingkan dengan air dingin.
Semoga Bermanfaat
Hmmm, Mana yang Paling Baik Ya, Minum Air Putih Hangat Atau Dingin ? Ini Ternyata yang Paling Bermanfaat Untuk Kesehatan !!
4/
5
Oleh
Hyperdash